Spesifikasi Honda All New CR-V 1.5L Turbo

Honda CRV Turbo

Spesifikasi mobil All New Honda CR-V 1.5L Turbo tahun 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 bermesin 1500cc DOHC Direct Injection VTEC Turbo 190PS , CVT

Fitur dan Spesifikasi Utama New Honda CR-V Varian 1.5L Turbo

:

  • Spec mesin: 1.5L DOHC VTEC Turbo Engine 190PS
  • Tansmisi: CVT with Earth Dreams Technology
  • Ukuran velg standar: 18″ Bold Alloy Wheel
  • Jumlah baris kurasi: 3 Row Seat muat 7 penumpang.
  • Layar: 7″ Touchscreen Monitor with Multi Angle Rear View Camera
  • Leather Seat, Steering, and Shift Knob
  • 8-way Driver Power Seat Adjuster with Lumbar Support
  • Wood Panel Garnish Interior
  • Rain Sensing Windshield Wiper

Tipe ini memiliki semua fitur dari tipe 2.0 dengan perbedaan pada mesin 1.5 Liter DOHC Direct Injection VTEC Turbo with Earth Dreams Technology yang menghasilkan tenaga terbesar di kelasnya, yaitu dengan tenaga maksimal 190 PS pada 5600 rpm dan torsi maksimal 240 Nm pada torsi maksimal 2000 – 5000 rpm dengan tambahan di bagian eksterior berupa Dual Exhaust Pipe + Finisher.

Sementara di bagian interior tipe ini hadir dengan kapasitas 7 penumpang dengan sentuhan interior terbaru yang elegan dan dilengkapi dengan kecanggihan berbagai fitur di dalam ruang kabin yang luas dan nyaman melalui Smart Entry System, 9” Audio Video System with nanoeTM Technology, Tweeter Speakers, Driver Seat with 8-way Power Seat Adjustment + Lumbar Support, Dual Zone Auto A/C, Rear A/C System, One Push Ignition System dan NAVI System. Dilengkapi pula dengan tampilan mewah dari desain Wood Panel interior, Leather Wrapped pada Shift Knob dan Steering Wheel serta Trimmed Seat.

Harga: Rp.606.300.000. *Harga yang tertera adalah harga untuk nomor rangka tahun 2023.

Suka gambar Spesifikasi Honda All New CR-V 1.5L Turbo ini?
Lihat juga Daftar Harga All New Honda CR-V (Generasi Kelima) 2016–2023 lainnya.
Honda New CR-V 1.5L Prestige Turbo 2016-2023Honda CRV TurboAll New Honda CR-V 2.0L i-VTEC 2017Interior All New Honda CRV Gen 5 Turbo Prestige 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023